Breaking News

Day: March 18, 2020

Hak Atas Tubuh Perempuan Tidak Perlu Diumbar

Oleh. Lesa Mirzani, S.pd #MuslimahTimes — Dunia maya dihebohkan dengan unggahan foto aktris Tara Basro yang menampilkan dirinya semi bugil mengkampanyekan “body positivity” mengajak orang untuk mencintai tubuhnya dan percaya dengan diri sendiri. Unggahan fotonya tersebut memicu banyak komentar dari para warganet, bahkan juru bicara Kemenkominfo Ferdinandus Setu pun sempat berpendapat bahwa unggahan foto tersebut…

Read More

AGRESIVITAS REMAJA DAN PENTINGNYA SUPPORT SYSTEM

Oleh: Nurintan Sri Utami, S.Psi., M.Si   #MuslimahTimes — Manusia memanglah makhluk yang kreatif dan begitu mudah dipengaruhi. Ia mampu mewujudkan khayalan menjadi nyata hanya dengan melihat beberapa tontonan dan mengikuti beberapa bacaan. Sangatlah tepat argumentasi demikian sebab terungkap bahwa apa-apa yang ada dalam film sebagai suatu yang sepertinya mustahil, akhirnya terwujud dalam kehidupan nyata….

Read More

Covid-19 Mengancam Negeri, Cukupkah Social Distancing?

Covid-19 Mengancam Negeri, Cukupkah Social Distancing? Oleh.Hana Annisa Afriliani, S.S (Penulis Buku dan Aktivis Dakwah) Muslimahtimes – Corona kian menggila. Lebih dari 152 negara terpapar pandemi ini. Adapun jumlah korban terinfeksi mencapai 181.562 kasus dengan korban meninggal sebanyak 7.138 orang. Adapun pasien yang sembuh mencapai 78.939 orang. (Kompas.com/17-03-2020) Sementara di tanah air, korban terinfeksi covid-19…

Read More