Breaking News

Month: April 2023

Menyoal Profesionalisme Pertamina dari Berulangnya Kebakaran Kilang

Oleh. Riza Maries Rachmawati Muslimahtimes.com– Ledakan keras terjadi di kilang minyak Pertamina Dumai di Pekanbaru, pada Sabtu malam, 1 April 2023. Kebakaran kilang minyak Pertamina terjadi untuk ke sekian kali. Sebelumnya Depo Terminal Bahan Bakar Minyak (TBBM) Pertamina Plumpang, Jakarta Utara terbakar pada Jumat malam, 3 Maret 2023 dan belum sepenuhnya tuntas penanganan. Bahkan Kapal…

Read More

Ramadan, Momentum Mengokohkan Azzam dan Menjadi Penolong Agama Allah

Oleh. Novitasi (Muslimah Brebes) Muslimahtimes.com– Saudariku, saat ini kita sudah memasuki 10 hari kedua di bulan ramadan. Tahukah Engkau, Ramadan pada masa Rasulullah pun begitu kental dengan nuansa ibadah? Masjid ramai dengan syiar Islam. Para Sahabat mengkhatamkan Al-Qur’an dalam satu malam. Rasulullah memang mendorong kaum muslimin untuk lebih meningkatkan ketakwaan dan ibadah di bulan Ramadan….

Read More

Awas, Puasamu Batal!

  Oleh. Choirin Fitri (Kontributor Muslimahtimes.com) MuslimahTimes.com – Bulan Ramadan selalu identik dengan puasa. Ya, iyalah emang puasa diwajibkan pada bulan ini aja kok. Bulan-bulan yang lain namanya bukan puasa wajib, tetapi puasa sunah. Sepakat yes? Setelah cek ‘n ricek di Wikipedia pedia kamus bahasa Indonesia, kita akan menemukan arti puasa. Puasa. Saum (bahasa Arab:…

Read More

Food Estate Atasi Krisis Pangan atau Hanya Pencitraan?

Oleh. Asha Tridayana Muslimahtimes.com– Krisis pangan menjadi salah satu ancaman bagi suatu negara dalam mempertahankan eksistensi dan keberlangsungan hidup rakyatnya. Oleh karena itu, Presiden Jokowi beserta jajarannya menggagas sebuah program food estate di beberapa wilayah termasuk di Kalimantan Tengah. Namun, setelah berjalan dua tahun, food estate ini tidak membuahkan hasil malah menimbulkan berbagai persoalan baru…

Read More

Ramadan Berkualitas, Membangun Muslimah Cerdas

Oleh. Afifah (Muslimah Brebes) Muslimahtimes.com–Allah Subhanahu Wa Ta’ala berfirman: “Wahai orang-orang yang beriman! Diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang sebelum kamu agar kamu bertakwa,” (QS. Al-Baqarah : 183) Ramadan memang istimewa, setiap muslim merindukan bertemu dengannya. Bulan yang di dalamnya penuh keberkahan, menjadikan setiap muslim berlomba untuk melakukan ketaatan dengan berbagai aktivitas ibadah.Amal…

Read More