Breaking News

#antikritik

Aparat Refresif, Bukti Demokrasi Antikritik?

Oleh. Sherly Agustina, M.Ag. (Penulis dan Pemerhati Kebijakan Publik) Muslimahtimes.com–Ramai ribuan peserta aksi dari kalangan mahasiswa dan elemen lain pada 22 Agustus 2024 menerobos gedung DPR setelah ramai #peringatandarurat di malam harinya. Aksi berlangsung di Jakarta, Bandung, Semarang, Yogyakarta, dan Makasar. Dalam aksinya, para mahasiswa mengawal putusan MK yaitu Putusan Nomor 70/PUU-XXII/2024 yang menegaskan bahwa…

Read More