Breaking News

Day: April 5, 2019

PARADOKS PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR

  Oleh : Fadkhuli jannati S.P M.P (Alumni Magister Pertanian Universitas Brawijaya) MuslimahTimes–Hampir lima tahun berjalannya masa kepemimpinan rezim saat ini, pembangunan infrastruktur merupakan program terpentingnya. Bahkan sering kita dengar dalam pidatonya, presiden menyatakan bahwa “Pondasi Bangsa dan Negara ini adalah Pembangunan Infrastruktur” Terbukti dengan semakin meningkatnya anggaran pembangunan infrastruktur dari tahun ke tahun. Tahun…

Read More

Golput dikambinghitamkan, Pantaskah?

  Oleh. Rahmi Rahmawati (Ibu Rumah Tangga dan Aktivis Dakwah)   MuslimahTimes— Penyelenggaraan pemilu 2019 di Indonesia serentak tinggal menghitung hari. Kurang dari sebulan masyarakat diharapkan ikut aktif menyukseskan pemilihan Presiden RI dan anggota legislatif DPR RI tersebut. Bahkan MUI mengeluarkan pernyataan yang mewajibkan seluruh kaum muslim untuk ikut memilih kandidat yang tertera di surat…

Read More

Senarai Petang

  by Eva Liana   Mata perempuan setengah baya itu berkaca-kaca, saat mengisahkan duka kematian putra satu-satunya. “Baru dua puluh tahun usianya,” urai ibu itu di depanku. Petang itu aku sedang menikmati es kopi susu di warung sederhana miliknya. Tepat di pinggir jalan A.Yani, Banjarmasin. Jalan provinsi yang tembus menuju kota kabupaten, Kandangan, tempat tinggalku….

Read More

Bagaimana Mengakhiri Islamophobia?

Ifa Mufida (Praktisi Kesehatan dan Pemerhati Masalah Sosial) Muslimahtimes.com-Islamophobia, adalah kebencian atau takut yang berlebihan terhadap segala sesuatu yang berbau Islam. Di negara-negara Eropa atau Amerika Islamophobia terus berkembang. Penyebabnya, bisa jadi kurangnya informasi yang benar tentang Islam, sehingga mereka salah paham. Selain itu juga didukung media mainstream yang sering memberitakan, adanya kelompok ekstrim, dan…

Read More

Adab Meminjam Barang yang Sering Terabaikan

  Annisa Afriliani Hana (Penulis) MuslimahTimes–Pinjam meminjam adalah sesuatu hal yang lumrah dalam kehidupan bermasyarakat. Karena hakikatnya manusia saling membutuhkan satu dengan yang lainnya. Dan pinjam-meminjam adalah sesuatu yang diperbolehkan syariat. Namun ada adab-adab yang perlu diperhatikan dalam praktik pinjam-meminjam tersebut. Hal ini diatur dalam syariat yang agung. Adab-adab tersebut di antaranya: Pertama, meminta izin…

Read More