Oleh. Ayu Mela Yulianti, SPt Muslimahtimes.com–Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan menaikkan gaji aparatur sipil negara (ASN) atau Pegawai Negeri Sipil (PNS) sebesar 8% pada tahun depan. Selain kenaikan PNS, Presiden Jokowi juga mengusulkan kenaikan gaji untuk ASN Pusat dan Daerah/ TNI/Polri sebesar 8% dan kenaikan untuk pensiunan sebesar 12%. (CNBC Indonesia, Agustus 2023) Kabar kenaikan…
Oleh. Ashaima Va Muslimahtimes.com–Sungguh hidup di era mutakhir mesti memperbanyak stok kesabaran. Karena di tengah daya beli yang menurun, harga-harga kebutuhan merangkak naik. Semakin ke sini semakin mahal saja harga barang kebutuhan pokok. Dari minyak goreng, BBM, listrik, bahkan sampai beras. Contohnya sejak Agustus 2022 lalu harga beras merangkak naik dan enggan turun. Gap harga…
Oleh. Uswatun Khasanah Muslimahtimes.com–Baru-baru ini viral sebuah video yang memperlihatkan seorang ibu hampir membuang anaknya di Stasiun Pasar Minggu, Jakarta Selatan. Dalam video tersebut, terlihat seorang satpam sedang menggendong bayi yang menangis. Sementara petugas lainnya berusaha menenangkan emosi ibu yang bersangkutan. Meski sudah tenang, sang ibu tampak marah dan seolah menolak bantuan dari petugas….
Oleh. Nurhayati, S.S.T. Muslimahtimes.com–Perihal judi online tampaknya masih memantik perhatian public. Setelah sempat viral beberapa waktu lalu terlibatnya beberapa public figure juga influencer dalam aktifitas promosi judi online. Bahkan salah satunya sempat ada rencana dari Menkominfo untuk menjadikannya duta anti judi online. Kini temuan mengejutkan dari Kementerian Komunikasi dan Informatika menemukan sebanyak 9.052 situs pemerintahan…
Oleh. Juhanah Zara Muslimahtimes.com–Telah menjadi rahasia umum bahwa pelaku korupsi ada di mana-mana. Baik pada jabatan tinggi maupun rendah. Hal ini diakibatkan oleh merajalelanya kerakusan ingin memiliki lebih dari kata cukup. Ya, pelaku korupsi seperti ini sudah menjadi bahan pembicaraan masyarakat karena di setiap tahunnya pasti akan ada temuan baru kasus tindak pidana korupsi yang…
Oleh. Rut Sri Wahyuningsih (Kontributor Muslimahtimes.com) Muslimahtimes.com–Chief Economist Bank Mandiri, Andry Asmoro, menyampaikan berdasarkan Data Mandiri Spending Index mencatat bahwa masyarakat Indonesia seiring berbelanja barang konsumsi dan melakukan perjalanan. Sebanyak 40 persen pengeluaran masyarakat Indonesia digunakan untuk makan di restoran dan berbelanja di supermarket. Tak hanya untuk makanan saja, ternyata 9 persen pengeluaran mereka dialokasikan…
Oleh. Tari Ummu Hamzah (Kontributor Muslimahtimes.com) Muslimahtimes.com– Kenaikan harga BBM memicu kesadaran masyarakat untuk beralih kepada kendaraan elektrik yang bersifat rendah emisi, lebih ramah lingkungan, serta tidak tergantung pada harga BBM. Sehingga diharapkan ke depannya Indonesia juga tidak bergantung pada harga minyak dunia. Fakta tersebut didukung dengan data yang menunjukkan besarnya minat masyarakat akan kendaraan…
Oleh. R.Nugrahani, S.Pd MuslimahTimes.com– Akhirnya pemerintah mengesahkan golden visa. Aturan ini dikeluaran oleh Kementrian Hukum dan HAM (Kemenkumham) dan selanjutnya diberlakukan setelah pemerintah menerbitkan Peraturan Menteri Hukum dan HAM (Permenkumham) Nomor 22 tahun 2023 mengenai Visa dan Izin Tinggal serta Peraturan Menteri Keuangan Nomor 82 tahun 2023 yang diundangkan pada 30 Agustus 2023. Klasifikasi dalam…
Oleh. Kholda Najiyah (Founder Salehah Institute, Pemred Muslimahtimes.com) Muslimahtimes.com–Beberapa selebriti kembali menjadi sorotan, pasca keguncangan dalam rumah tangganya. Pasangan Lady Nayoan dan Rendy Kjaernet kembali mesra, setelah diguncang prahara perselingkuhan. Lady yang awalnya menggugat cerai, akhirnya luluh dalam mediasi dan bersedia rujuk. Bak drama sinetron seperti pekerjaan mereka, rujuk itu pun diwarnai kecelakaan yang berujung…
Oleh. Khola Najiyah (Founder Salehah Institute, Pemred Muslimahtimes.com) Muslimahtimes.com–Setelah tiga tahun vakum karena pandemi, ajang kontes kecantikan kembali menggeliat. Puncaknya ajang Miss Universe Indonesia 2023 belum lama ini, yang mengguncang jagat maya karena diduga ada skandal pelecehan terhadap para kontestan. Saat ini, kasus tersebut sedang ditangani kepolisian. Menyusul laporan beberapa korban yang mengaku mendapatkan perlakuan…