Breaking News

Day: September 8, 2021

childfree

Childfree, Pilihan yang Menghancurkan

Oleh: Maya Ummu Azka MuslimahTimes.com–Akhir-akhir ini istilah childfree muncul di media sosial. Diawali pernyataan seorang influencer yang memutuskan untuk menganut gaya hidup tersebut dalam pernikahannya, pro kontra pun menyeruak. Mengutip Oxford Dictionary, childfree adalah istilah yang digunakan untuk menjelaskan kondisi tidak memiliki anak, terutama karena pilihan. Istilah ini familiar dalam agenda feminisme yang menganggap childfree…

Read More
putus kuliah

Ancaman Putus Kuliah saat Pandemi, Bagaimana Nasib Generasi?

Oleh: Sherly Agustina, M.Ag (Penulis dan pemerhati kebijakan publik) MuslimahTimes.com–Pendidikan adalah salah satu penopang bangkit dan berkembangnya sebuah negara. Jika pendidikan lemah, maka negara akan lemah. Benjamin Franklin mengatakan bahwa, “Kejeniusan tanpa pendidikan ibarat perak di dalam tambang.” Kepala Lembaga Beasiswa Baznas, Sri Nurhidayah, mengatakan sepanjang tahun lalu angka putus kuliah di Indonesia mencapai 602.208…

Read More

Minim Penyiapan, Pembelajaran Tatap Muka Dipaksakan

Oleh: Eni Imami, S.Si (Pendidik dan Pegiat Literasi) Muslimahtimes.com – Pembelajaran Tatap Muka (PTM) akhirnya dibuka, meski pandemi masih menyelimuti negeri ini. Masyarakat seakan mendapat berita gembira ketika pemerintah membuka PTM yang selama ini dinanti. Pasalnya, hampir 1,5 tahun melakukan pembelajaran daring bikin darting (darah tinggi). Tak hanya dikeluhkan oleh peserta didik, tetapi juga orang…

Read More

Subuh Terakhir di Pangkuan Ibu

Oleh. Nurul Ajriah Kadir MuslimahTimes.com–Belajar ikhlas memang sulit namun butuh latihan, seperti halnya bayi yang baru belajar jalan, dari merangkak, berdiri hingga bisa berjalan. Musibah kecil yang kita lalui tiap hari adalah cara Rabb melatih hati agar kita terbiasa dengan hal tersebut, hingga ketika musibah besar tiba, hatimu sudah terlatih. Lantas bagaimana jika orang tuamu…

Read More