Breaking News

Day: February 11, 2024

Pemuda Muslim, Janganlah takut Bercita-cita Besar!

Oleh. Tari Ummu Hamzah (Kontributor MuslimahTimes.com) Muslimahtimes.com–Apa yang terbersit di benak kalian ketika mendengar kata cita-cita? Apakah langsung terbersit sebuah pencapaian untuk diri sendiri? Atau sebuah pencapaian untuk umat Islam? Sejatinya sepanjang sejarah peradaban Islam kaum muslimin selalu memiliki cita-cita besar untuk mempertahankan peradaban Islam. Maka, sudah seharusnya generasi muslim juga memiliki cita-cita besar untuk…

Read More

Ngonten, Cara Emak Dasteran Berburu Cuan

Oleh: Kholda Najiyah Founder Salehah Institute Muslimahtimes.com–Sebuah lighting menyorot ke arah wajan yang setengahnya berisi minyak panas. Di sisi lain, handphone yang ditopang sebuah penyangga tripod, mengarah ke area yang sama. Siap merekam aktivitas masak memasak yang sebentar lagi dimulai. Seorang perempuan berdaster mulai berceloteh, menceritakan apa yang sedang dikerjakannya. Menyapa dengan ringan, “Pagi Gaes,…

Read More

Rambu-Rambu Ketika Aktif di Ruang Digital

Oleh. Kholda Najiyah (Founder Salehah Institute) Muslimahtimes.com–Era digital menjadi ajang eksis kaum perempuan, termasuk para ibu rumah tangga. Hampir di semua platform media sosial, bahkan e-commerce, perempuan hadir sebagai pengguna aktif. Baik sebagai kreator konten maupun pemirsa. Lantas apa saja yang harus diperhatikan saat bermedia sosial bagi para Muslimah? 1. Menjaga Privacy Diri Sendiri dan…

Read More

Dalam Kapitalisme Jaminan Halal Dikomersialisasi

Oleh. Siti Rohmah, S. Ak (Pemerhati Kebijakan Publik) muslimahtimes.com – “Halal” sebuah standar yang wajib dijadikan prinsip utama dalam aspek pemenuhan kebutuhan bagi seorang muslim. Tidak hanya makanan, termasuk juga kebutuhan sehari-hari lainnya. Kepala Badan Penyelenggaraan Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kemenag, Muhammad Aqil Irham, menyampaikan bahwa pelaku usaha baik makanan, minuman, pedagang bahan baku, bahan…

Read More

Korelasi PIP Sukses 100% dengan Peningkatan Kualitas Pendidikan

  Oleh. Eva Fauziyatul Badriyah  muslimahtimes.com – Program Indonesia Pintar atau disingkat PIP mengesankan sebuah program upaya menjadikan Indonesia pintar atau dengan kata lain menjadikan pendidikan di Indonesia berjalan dengan baik dan berkualitas. Tapi ternyata pengertian PIP ini sangatlah terbatas. PIP diartikan sebagai bantuan uang tunai, perluasan akses, kesempatan belajar dari pemerintah yang diberikan kepada…

Read More