Breaking News

Month: July 2021

Ambigu Dana Bantuan Masyarakat

Oleh. Amelia Zulfitriani #MuslimahTimes — Demi mengatasi kesulitan ekonomi masyarakat, pemerintah Indonesia telah berupaya untuk mengucurkan berbagai jenis bantuan sosial kepada masyarakat tidak mampu dan kelas menengah, seperti Program Indonesia Pintar (PIP), Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM), dan Bantuan Langsung Tunai (BLT). Diharapkan dengan adanya bantuan sosial ini dapat meringankan kesulitan masyarakat perihal ekonomi dan…

Read More

Tidak Ada Hijrah Setelah Fathul (Pembebasan) Kota Mekah

Oleh. Ayu Mela Yulianti, SPt.(Pemerhati Generasi) Muslimahtimes.com – Sebagaimana ditegaskan dalam hadis Rasulullah Saw bersabda : لا هِجْرَةَ بَعْدَ الفَتْحِ ، وَلَكِنْ جِهَادٌ وَنِيَّةٌ ، وَإِذَا اسْتُنْفِرْتُمْ فانْفِرُوا مُتَّفَقٌ عَلَيْهِ Dari Aisyah radhiyallahu ‘anha, dia berkata: Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Tidak ada hijrah setelah terbukanya kota Mekah. Akan tetapi (yang ada) adalah jihad…

Read More

Menakar Efektivitas Sepekan PPKM Darurat

Oleh. Eni Imami, S.Si (Pendidik, Pegiat Literasi) Muslimahtimes.com – Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat Se-Jawa-Bali sudah sepekan lebih berjalan. Namun, tampaknya belum mampu mengurai kedaruratan keadaan. Kasus Covid-19 dan kematian harian terus meningkat. Fasilitas kesehatan dan rumah sakit rujukan nyaris penuh dan kolaps. Tenaga kesehatan pun banyak yang berguguran. Kasus Covid-19 di Indonesia terus…

Read More

Gelombang 2 Covid Meruntuhkan Sistem Kesehatan Kapitalis

Oleh: Mia Agustiani (Pegiat Literasi dan Member Revowriter Majalengka)   MuslimahTimes.Com-Prediksi gelombang 2 Covid-19 yang menakutkan terjadi juga. Angka terinfeksi virus melonjak, bahkan dikhawatirkan akan membuat sektor kesehatan kolaps. Jika sistem kesehatan kolaps, maka aspek lainnya pun akan ikut kolaps dan ekonomi akan tumbang. Dewan Pakar Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia (IAKMI), Hermawan Saputra, mendorong pemerintah…

Read More

Tangkal covid dengan Ritual, Waspada Akidah Terjungkal

Oleh : Evi Shofia (Praktisi Pendidikan) Muslimahtimes.com – Kasus positif Covid kian menanjak, berita duka di dunia nyata maupun dunia maya silih berganti mengabarkan kepergian teman, tetangga, kerabat, dan ulama-ulama yang kaya ilmu. Ambulans setiap hari wira-wiri entah berapa kali dalam sehari dengan sirinenya yang makin membuat suasana mencekam. Kondisi yang tak kunjung membaik ini…

Read More

Rekor Pandemi, Jutaan Anak Tereksploitasi

Oleh: Kholda Najiyah (Founder Salehah Institute) Muslimahtimes.com – Krisis karena pandemi mencetak rekor baru yang menyedihkan. Dalam hal ekonomi, bukan hanya orang dewasa yang tumbang, anak-anak ikut terdampak. Mereka ramai-ramai terjun di dunia kerja, turut memikul beban ekonomi keluarga. Dalam dua dekade, jumlah pekerja anak di seluruh dunia mencapai rekor baru dan diperparah kondisi pandemi. Organisasi…

Read More
doa

Mendudukan Doa dan Ikhtiar

Oleh:Vera Carolina MuslimahTimes.com–Pandemi Covid-19 hingga saat ini belum menunjukkan tanda-tanda akan berakhir. Kasus pasien terinfeksi Covid-19 terus bertambah. Masyarakat merasa khawatir beraktivitas di luar rumah dengan munculnya varian baru Covid-19 yang berasal dari kasus impor. Tak sedikit anak-anak ikut terpapar wabah ini. Informasi kasus kematian pasien Covid setiap hari muncul di berbagai media yaitu media…

Read More

PPKM Darurat dan Kondisi Psikologis Masyarakat

Oleh: Nurintan Sri Utami, S.Psi., M.Si   MuslimahTimes.Com-PPKM Darurat yang mulai diberlakukan sejak tanggal 3-20 Juli 2021 banyak menimbulkan polemik di tengah masyarakat. Meski memang hal ini sangat dibutuhkan untuk menekan angka kematian dan penyebaran virus Sars CoV-2. PPKM Darurat disinyalir bukanlah kebijakan yang efektif untuk antisipasi kegentingan dan ledakan Covid. Hanya berubah istilah dari…

Read More

Masa Depan Generasi Tergerus Saat Pandemi_

Oleh: Muriani   MuslimahTimes.Com-Pendidikan sekolah adalah lembaga yang dapat membangun karakter, kecerdasan, serta keterampilan bagi generasi muda. Dengan mengenyam pendidikan di sekolah, anak akan mempunyai wawasan yang luas dan meningkatkan ilmu intelektual. Maka sudah jelas pendidikan di sekolah merupakan hak yang harus didapatkan oleh semua anak, karena mereka merupakan aset generasi berkualitas harapan masa depan….

Read More

Ironi TKA Cina Lengang, Bikin Rakyat Bimbang

Oleh : Uqy – Chan (Komunitas Ngopi, Ngobrol Seputar Opini) #MuslimahTimes — Kabar tentang TKA (Tenaga Kerja Asing) dari Cina yang tiba di Bandara Sulawesi Selatan ternyata bukan sekadar kabar angin. Hal ini dibuktikan melalui video yang beredar di masyarakat. Mereka tiba di bandara seolah tak ada wabah. Anehnya, mereka datang di saat PPKM (Pemberlakuan…

Read More