Breaking News

Month: November 2022

Kerusakan Generasi Muda Akibat Minimnya Peran Negara

Oleh. Asha Tridayana, S.T. Muslimahtimes.com– Beberapa waktu lalu, konser yang digelar di Istora Senayan, Jakarta Pusat dihentikan oleh pihak kepolisian. Penyebabnya over kapasitas hingga panitia penyelenggara konser pun diperiksa guna penyelidikan lebih lanjut. Hal ini diungkapkan oleh Kapolres Metro Jakarta Pusat, Kombes Pol Komarudin saat dikonfirmasi wartawan, Minggu (30/10/2022). Pihak kepolisian juga tengah mendalami indikasi…

Read More

Tingkatkan Nafsiyah di Tengah Impitan Hidup Susah

Oleh. Anisa Fitri Mustika Bela, S.Pd (Alumni FIS, Universitas Negeri Jakarta) Muslimahtimes.com– Seorang bapak termenung selepas pulang kerja, sang istri menghampiri seraya membawakan segelas kopi. Ia bertanya “Ada masalah apa Pak?”seraya mengusap punggung suaminya yang tampak membungkuk dengan raut wajah lesu. Dengan pedih suami berkata, “Beberapa waktu lalu, Bapak lihat berita katanya bahan pangan naik…

Read More

Pendidikan Vokasi Janjikan Sejahtera, Benarkah?

Oleh. Deny Setyoko Wati, S.H (Pemerhati Sosial Masyarakat) Muslimahtimes.com– Indonesia mendapat bonus demografi, dimana sekitar 144 juta orang angkatan kerja berada dalam usia produktif. Oleh karena itu, pemerintah ingin angkatan kerja tersebut bisa mendapatkan kesejahteraan di masa senjanya kelak pasca purnabakti. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartanto mengatakan, apabila angkatan kerja ini disiapkan dengan baik…

Read More

Tiga Tanda Tanya

Oleh. Choirin Fitri MuslimahTimes— Sob, tak ada satu manusia pun yang bisa hidup tanpa berpikir. Why? Coz, saat mau melakukan apapun otomatis akal kita akan bekerja memikirkan apa yang akan kita lakukan. Coba aja cek! Saat kamu bangun tidur, benda apa yang bakal kamu cari pertama kali? Survei membuktikan kalau benda pipih bernama HP-lah yang…

Read More

Gagal Ginjal Akut dan Problem Kesehatan yang Kusut

  Oleh. Intan H.A (Pegiat Literasi)  MuslimahTimes.com – Anak merupakan sumber kebahagiaan bagi para orang tuanya. Di mana saat orang tua lelah bekerja seharian, semua peluh yang dirasakan sirna manakala melihat anaknya tumbuh sehat, ceria, dan tak kurang suatu apapun. Namun, tatkala sang anak murung, sedih, bahkan sakit, maka orang tualah sosok pertama kali yang…

Read More

Ironi Seruan Pemenuhan Gizi di Tengah Ancaman Kemiskinan

Oleh: Pipit Nuria Sari, S.Pi  (Staff Kerohanian Kampus 2019-2020)   MuslimahTimes.com – Bulan Oktober merupakan bulan dimana cuaca tidak menentu. Oleh karena itu, pada 16 Oktober 2022 lalu Deputi Bidang Koordinasi Peningkatan Kualitas Kesehatan dan Pembangunan Kependudukan, Agus Suprapto, mengungkapan pentingnya pemenuhan gizi seimbang untuk meningkatkan imunitas anak-anak saat cuaca tak menentu. Seruan ini memang…

Read More

Peraturan PPKS Bukan Solusi Atasi Kekerasan Seksual di Satuan Pendidikan

Oleh : Vani Nurlita Santi   Kementrian Agama (Kemenag) telah menerbitkan Peraturan Menteri Agama (PMA) tentang Penanganan dan Pencegahan Kekerasan Seksual di Satuan Pendidikan (PPKS) No. 73 tahun 2022 pada, Rabu (5/10/2022). PMA ini terdari dari tujuh Bab, yaitu: ketentuan umum; bentuk kekerasan seksual; pencegahan; penanganan; pelaporan, pemantauan dan evaluasi; sanksi; dan ketentuan penutup. Dengan…

Read More

Islam Atasi Gangguan Mental yang Mengintai Remaja

Oleh: Bella Burhani Gangguan mental (mental health problem), makin marak mendera masyarakat. Terutama di kalangan usia produktif, remaja hingga usia dewasa. Tekanan hidup ditengarai menjadi salah satu pemicunya. Gangguan jiwa atau gangguan mental adalah penyakit yang dapat mempengaruhi emosi, pemikiran dan perilaku individu penderitanya. Layaknya penyakit fisik, penyakit mental pun membutuhkan pengobatan dan penanganan yang…

Read More

Kontestasi para Wakil Rakyat di Atas Derita Umat

Oleh. Triana Nur Fausi  Muslimahtimes.com–Rakyat kembali merasakan pahit getirnya kehidupan akibat kebijakan penguasa yang menaikkan harga BBM pada tanggal 03 September 2022 pukul 14.30 WIB. Akibat naiknya harga BBM maka berimbas pada naiknya harga-harga sembako di pasar. Asosiasi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia (APPSI) melaporkan, saat ini harga kebutuhan pokok di pasar telah mengalami kenaikan seiring…

Read More